Cara membuat Jemblem

.Sudah Beberapa hari kita bikin menu minuman atau puding sekarang kita bikin sesuatu yang beda Jemblem  mungkin ada  yang pernah makan sebelumnya
JEMBLEM
By @aniktriwina




Bahan :
â–ª 250 gr singkong parut,peras airnya ( Jng peras kering ya agak" basah krn saya gunakan kelapa parut yg kering tdk punya yg fresh )
â–ª 50 gr kelapa parut kering + 25 ml air panas aduk rata
â–ª 1/4 sdt garam

Isian :
40 gr gula merah disisir

Cara membuat :
â–ª Campur semua bahan singkong, kelapa parut dan garam hingga rata
â–ª Ambil sedikit adonan singkong pipihkah di telapak tangan dan isi dengan gula merah
â–ª Rapikan dan bentuk bulat lonjong, lakukan hingga habis
â–ª Panaskan minyak di wajan
â–ª Goreng jemblem sampai matang kekuningan

Related Posts

0 Response to "Cara membuat Jemblem"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel